Bagaimana cara menyeleksi data yang sama dan menampilkannya sekali saja?

Statement apa yang harus saya pakai? Agar si data yang dimasukkan ke dalam array dapat diseleksi (seleksi apabila ada yang sama/index mirip), lalu ditampilkan hanya sekali saja pada layar.

Contoh input : 1 1 1 2 Contoh output : 1 2

avatar hadewa
@hadewa

5 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

2 Jawaban:

Jawaban Terpilih

coba, mungkin ini bisa membantu import java.util.ArrayList; import java.util.HashSet;

public class Program {

static ArrayList<String> removeDuplicates(ArrayList<String> list) {

    // Store unique items in result.
    ArrayList<String> result = new ArrayList<>();

    // Record encountered Strings in HashSet.
    HashSet<String> set = new HashSet<>();

    // Loop over argument list.
    for (String item : list) {

        // If String is not in set, add it to the list and the set.
        if (!set.contains(item)) {
            result.add(item);
            set.add(item);
        }
    }
    return result;
}

public static void main(String[] args) {

    ArrayList<String> list = new ArrayList<>();
    list.add("dog");
    list.add("cat");
    list.add("dog");
    list.add("dog");
    list.add("cat");
    list.add("bird");

    // Remove duplicates from ArrayList of Strings.
    ArrayList<String> unique = removeDuplicates(list);
    for (String element : unique) {
        System.out.println(element);
    }
}

}

avatar softscients
@softscients

77 Kontribusi 20 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Thanks gan

avatar hadewa
@hadewa

5 Kontribusi 0 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban