Cara memasukkan jquery di console (inspect element)

Kalau kamu lagi butuh jquery untuk bermain di inspectelement-> console tapi websitenya ngga make jquery, Tips ini bisa dipake untuk nambahin script lain selain jquery, idenya: Bikin element baru yaitu script, Kasih nilai (link) ke attribute sourcenya, Masukin ke tag head ini snippet yang bisa kamu masukkan di tab console dan bisa mengakses fungsinya via variable jQuery

 var jq = document.createElement('script');
jq.src = "https://ajax.googleapis.com/ajax/libs/jquery/VERSIJQUERY/jquery.min.js";
//ganti VERSIJQUERY dengan angka vesri yang dimau
document.getElementsByTagName('head')[0].appendChild(jq);
// ... give time for script to load, then type (or see below for non wait option)
jQuery.noConflict();

sumber dari salah satu jawaban di https://stackoverflow.com/questions/7474354/include-jquery-in-the-javascript-console

avatar hilmanski
@hilmanski

2692 Kontribusi 2139 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

1 Jawaban:

terimakasih

avatar Nandar
@Nandar

648 Kontribusi 204 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban