Postingan lainnya
Buku Ini Koding!
Baru!
Buku ini akan jadi teman perjalanan kamu belajar sampai dapat kerjaan di dunia programming!
Kelas Premium!
Belajar Javascript untuk website
Gunakan kupon "mulaijs" untuk diskon 75 ribu!
Cara mengambil spesifik strings dalam data json
Gan, saya punya data json sebagai berikut ini :
{
"id": "5O190127TN364715T",
"status": "CREATED",
"links": [
{
"href": "https://mini.co.id",
"type": "cooper-s-3doors",
"method": "GET" },
{
"href": "https://bmw.co.id",
"type": "330im-sport",
"method": "GET" },
{
"href": "https://mercedes-benz.co.id",
"type": "c300-coupe",
"method": "POST" }
]
}
Nah bagaimana cara mengambil spesifik strings dalam data json melalui javascript..?
Contoh saya mau echo data :
links > href yang punya type c300-coupe. ?
1 Jawaban:
Jawaban Terpilih
<div>Biasanya jarang melakukan parse untuk json-string secara manual.<br>Lebih banyak merubah json-string itu ke javascript-object.<br><br></div><pre>const jsonObj = { "id": "5O190127TN364715T", "status": "CREATED", "links": [{ "href": "https://mini.co.id", "type": "cooper-s-3doors", "method": "GET" }, { "href": "https://bmw.co.id", "type": "330im-sport", "method": "GET" }, { "href": "https://mercedes-benz.co.id", "type": "c300-coupe", "method": "POST" } ] };
const resultObject = jsonObj.links.filter((v) => v.type === "c300-coupe"); // resultObject: // [ // { // "href": "https://mercedes-benz.co.id", // "type": "c300-coupe", // "method": "POST" // } // ]</pre><div><br>Tentu saja banyak library yang lebih expresif, terutama menggunakan xpath dan lainnya.<br>Seperti <a href="https://github.com/auditassistant/json-query">JSON-Query</a>, <a href="https://github.com/dchester/jsonpath">JSONPath</a>, <a href="http://breeze.github.io/doc-js/query-using-json.html">Breeze</a> dan lainnya.</div>
Tanggapan
Terimakasih gan @soeleman udah menjawab..