Cara Menjalankan Web di Server Lokal (localhost) ?

Selamat malam member sekolahkoding. Saya ada permasalahan dimana saya tidak bisa menjalankan program yang saya download di github. Program tersebut menggunakan framework codeigniter. Berikut ini baris coding yang saya tidak tahu dan tidak bisa masuk ke halaman admin program tersebut:


define('SCHEMA',            ( @$_SERVER["HTTPS"] == "on" ) ? "https://" : "http://");
define('BASE_URL',          SCHEMA . ( isset( $_SERVER["SERVER_NAME"] ) ? $_SERVER["SERVER_NAME"] : '' ) . '/');
define('ROOTPATH',          rtrim($_SERVER['DOCUMENT_ROOT'], '/') . '/');

Terima kasih atas bantuannya.

avatar hafismuh
@hafismuh

1 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 7 tahun yang lalu

2 Jawaban:

saya ga pernah pake CI tapi coba liat di bagian routing nya, biasanya semua ada disitu

avatar zeeb
@zeeb

60 Kontribusi 19 Poin

Dipost 7 tahun yang lalu

itu ngedefinisiin sebuah constant, yang kemudian bisa dipanggil dengan echo constant(NAMA_DEFINE). misal itukan ada define('SCHEMA', value) bisa dipanggil dengan.

echo constant(SCHEMA)

tapi saya gatau penggunaan di CI untuk apa, gapernah make hehe kayanya itu untuk URL

avatar CodenameJR
@CodenameJR

278 Kontribusi 107 Poin

Dipost 7 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban