Buat Class dan Objek

mohon bantuannya. saya kurang paham soal class dan objek di program java. gimana caranya buat 2 buah kelas masing-masing mempunyai nama kelas pegawai dan kelas utama. kelas Utama digunakan untuk memanggil class Pegawai yang berisi method main. Pada class Pegawai di dalamnya terdapat fungsi-fungsi asesor dan mutator yang digunakan untuk menyimpan dan merubah informasi dalam kelas.

Ketentuannya : Seorang pegawai memiliki minimal atribut: NIP, nama, alamat, gaji pokok

Seorang pegawai memiliki gaji pokok, dan apabila seorang pegawai lembur, maka seorang pegawai akan mendapatkan uang lembur sebesar: jumlah hari lembur x 1% x gaji pokok dan apabila tidak lembur maka tidak mendapatkan uang lembur.

Seorang pegawai juga memiliki golongan. Setiap golongan mendapatkan tunjangan yang berbeda-beda. Golongan A = 1,5% x gaji pokok Golongan B = 3% x gaji pokok Golongan C = 5% x gaji pokok

nanti hasil akhirnya biar jadi kayak begini

mohon bantuannya untuk penyelesaian kasus ini

avatar immylntro
@immylntro

4 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 7 tahun yang lalu

1 Jawaban:

class nya di wariskan gan.. pelajari lagi tentang inheritance

avatar HilmiMubarok
@HilmiMubarok

14 Kontribusi 5 Poin

Dipost 7 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban