Error : Warning: mysqli_fetch_assoc() expects parameter 1 to be mysqli_result

Mohon bantuan karena masih belajar sudah mencoba beberapa solusi dari forum namun belum berhasil. Saya punya table user utk proses penampilan record dan penambahan record sudah berhasil, namun utk edit nya belum berhasil muncul pesan error seperti judul. script saya sbb :

<?php
include("config/connection.php");

if (!isset($_GET['id']))
{
  header('location:list_user.php');
}
$id=$_GET['id'];
$sql="SELECT * FROM user WHERE id=id";
$result=mysqli_query($db,$sql);
$data=mysqli_fetch_assoc($result);
if(mysqli_num_rows($result)<1){
  die("Record Not Found !!...");
}

 ?>
avatar joe007
@joe007

17 Kontribusi 1 Poin

Diperbarui 4 tahun yang lalu

4 Jawaban:

<div>Sepertinya salah di line ini gan, karena variabel idnya belum di masukan.</div><pre>$sql="SELECT * FROM user WHERE id=id";</pre><div><br>Coba ubah jadi ini:</div><pre>$sql='SELECT * FROM user WHERE id=' . $id .';';</pre>

avatar ledihildawan
@ledihildawan

23 Kontribusi 16 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

<div>salahnya disini gan&nbsp;</div><pre>$sql="SELECT * FROM user WHERE id=id";</pre><div><br>bisa diubah menjadi&nbsp;</div><pre>$sql="SELECT * FROM user WHERE id=$id";</pre><div>atau&nbsp;</div><pre>$sql="SELECT * FROM user WHERE id=".$id.";";</pre>

avatar jeffian
@jeffian

26 Kontribusi 17 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

<div>code udah diubah namun kok tetap sama y,</div><pre>$id=$_GET['id']; $sql="SELECT * FROM user WHERE id=$id"; //$sql='SELECT * FROM user WHERE id='.$id.';'; $result=mysqli_query($db,$sql); $data=mysqli_fetch_assoc($result); if(mysqli_num_rows($result)&lt;1){ die("Record Not Found !!...");</pre><div><br><br></div>

avatar joe007
@joe007

17 Kontribusi 1 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

semicolon-nya 1 aja

<pre>$id=$_GET['id']; $sql="SELECT * FROM user WHERE id=$id"; //$sql='SELECT * FROM user WHERE id='.$id.';'; $result=mysqli_query($db,$sql); $data=mysqli_fetch_assoc($result); if(mysqli_num_rows($result)&lt;1){ die("Record Not Found !!...");</pre><div><br>Ubah jadi seperti ini.<br><br></div><pre>$id=$_GET['id']; $sql="SELECT * FROM user WHERE id='".$id."'"; $result=mysqli_query($db,$sql); $data=mysqli_fetch_assoc($result); if(mysqli_num_rows($result)&lt;1){ die("Record Not Found !!...");</pre>

avatar lordvee
@lordvee

3 Kontribusi 0 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

kok masih sama ya error nya.. sampai udah di copy paste alias sama persis..thx

$sql="SELECT * FROM user WHERE id='".$id."'";

Ganti ini

$sql="SELECT * FROM user WHERE id=$id";

trims..tp masih sama mas..pucingg dech..

setelah saya coba cermati sepertinya ada masalah dengan id=$_GET['id']; karena tidak bisa menangkap variabel yg didapat dari link yg diberikan..kira2 kenapa ya thx..

Login untuk ikut Jawaban