Intent Whatsapp Tidak Berfungsi di HP tertentu

Saya membuat Intent dari aplikasi untuk mengirim pesan ke nomor whatsapp yang sudah ditentukan .... itu berhasil tereksekusi di beberapa handphone .... namun ada hp2 android yang masih harus memilih nomor HP sebelum pesan di kirim... itu kira2 kenapa ya... apakah ada yang pernah ngalamin ...

ini kode saya

*) di kebanyakan HP pesan otomatis terbuka dan siap di kirim ke nomor 08xxx

*) namun di hp yang lain hal itu tidak terjadi .. jadi user harus pilih nomor tujuan (sedangkan - pasti nomorny ga ada di kontak list mereka.

#mohon pencerahannya ya para mastah

   private void konfirmorderkewa() {
    Intent intenWa = new Intent (Intent.ACTION_SEND);
    String phonenya="08xxxxxxxxx";
    intenWa.putExtra("jid",phonenya+"@s.whatsapp.net");
    intenWa.setPackage("com.whatsapp");
    intenWa.putExtra(Intent.EXTRA_TEXT, "message");
    intenWa.putExtra(Intent.EXTRA_STREAM, Uri.parse( Environment.getExternalStorageDirectory()+ File.separator+"image.jpg"));
    intenWa.setType("image/jpeg");

    try {
        startActivity(intenWa);
    } catch (android.content.ActivityNotFoundException ex) {
        Toast.makeText(this, "Instal Whatsapp Please..", Toast.LENGTH_SHORT).show();
    }
}
avatar analisamipa_google
@analisamipa_google

1 Kontribusi 1 Poin

Dipost 3 tahun yang lalu

Belum ada Jawaban. Jadi yang pertama Jawaban

Login untuk ikut Jawaban