Kendala validasi stok barang tidak cukup dengan Codeigniter

Selamat pagi agan2 master, mau nanya saya punya kendala dlm pembuatan validasi stok barang tidak cukup di codeigniter. Gimana caranya ya, agar muncul alert stok tidak cukup saat dieksekusi atau pindah inputan lain.

Contoh kasus sederhananya: Barang -- Harga -- Qty Pulpen -- 2000 -- 50

Ketika saat diinputkan > 50, misalkan 51 muncul alertnya.

Mohon pencerahannya master, tq..

avatar adjitrias
@adjitrias

7 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 6 tahun yang lalu

7 Jawaban:

bisa pakai ajax saat ketik qty

avatar dianarifr
@dianarifr

642 Kontribusi 316 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

@dianarifr, btw namanya apa ya kalo mau nyari? saya udh nyari sana sini gk ada yg cocok..

avatar adjitrias
@adjitrias

7 Kontribusi 0 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

bisa kesini, ane anggep agan udh tau ajax <a href='https://stackoverflow.com/questions/40883089/check-the-input-quantity-is-greater-than-the-available-quantity-in-database '>https://stackoverflow.com/questions/40883089/check-the-input-quantity-is-greater-than-the-available-quantity-in-database </a> atau bisa saat mau insert dicek dulu qty-nya

avatar dianarifr
@dianarifr

642 Kontribusi 316 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

yang agan @dianarifr sebut, itu validasi client. Bebst practise, harus tetep validasi server juga.

caranya, bisa di set rules pake form_validation

<pre> $this-&gt;form_validation-&gt;set_rules('harga_barang', 'Field Harga Barang', 'required|trim|strip_tags|htmlspecialchars|greater_than[50]'); </pre>

ntar, saat submit mis: 51. CI akan kembaliin Error seperti :

<pre> Field Harga Barang Cannot greaten than 50 </pre>

avatar arhen03
@arhen03

55 Kontribusi 23 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Udh solved gan, saya pakai javascript utk cek stoknya. Sumber yg dikasih kurang ngefek karena form inputan yg saya buat dinamis. Jdnya buat inputan stok barang yg di db buat ditampilin, baru cek inputan jumlah stok yg ada setiap formnya. Terimakasih udh share ilmunya..

avatar adjitrias
@adjitrias

7 Kontribusi 0 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Saran saya jangan hanya pake javascript gan @adjitrias kenapa ?, karena untuk somebrowser atau untuk beberapa case ketika javascript di disabled, otomatis validasinya nggak jalan.

yah untuk kebutuhan best practise, tetep validasi di server juga :D.

let's code clean!

avatar arhen03
@arhen03

55 Kontribusi 23 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

iya sih gan @arhen03 kalo javascriptnya di disabled kan tidak jalan validasinya hehehe. karena ini kebutuhan mendadak saya pakai cara yang efisien. terimakasih sarannyaa..

avatar adjitrias
@adjitrias

7 Kontribusi 0 Poin

Dipost 6 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban