Postingan lainnya
Kelas Premium!
Belajar Javascript untuk website
Gunakan kupon "mulaijs" untuk diskon 75 ribu!
Memanggil file php melalui javascript dengan function berbeda tiap container
Halo, selamat siang. Saya baru belajar mengenai javascript, disini saya mencoba membuat koding web yang menggunakan javascript untuk memanggil file php untuk menampilkan data mysql setiap reload secara otomatis. Tetapi saya mencoba untuk menampilkan data tertentu untuk tiap container, namun belum berhasil. Bisakah anda membantu saya untuk membetulkan koding saya. Terima kasih
Berikut adalah koding saya index.php :
<html>
<head>
<script src="/js/jquery.js"></script>
<script>
var refreshId = setInterval(function()
{
$('#humidity').load('tampil.php');
$('#temperature').load('tampil.php');
}, 200);
</script>
</head>
<body>
<h4>Humidity: </h4>
<div id="humidity"></div>
<h4>Temperature: </h4>
<div id="temperature"></div>
</body>
</html>
ini tampil.php:
<?php
include("connection.php");
$result2=mysqli_query($koneksi,"SELECT * FROM `data` ORDER BY `waktu` DESC LIMIT 1");
if($result2!==FALSE){
while($lastrow = mysqli_fetch_array($result2)) {
$last_temp=$lastrow["temperature"];
$last_rh=$lastrow["humidity"];
echo "$last_rh";
echo "$last_temp";
}
}
?>
Hasil yg saya harapkan:
Humidity:
<data humidity>
Temperature:
<data temperature>
Terima kasih atas bantuannya