Membuat register multi user dengan php

hai!! disini saya mau membuat sistem login dan register multilevel,

saya memiliki 3 tabel untuk sistem login dan register multilevel

1. tabel : 'admin' dengan struktur :

login_id , nama_admin, username, password

2. tabel : 'admin akses' dengan struktur :

login_id , akses_id (berelasi ke tabel 'admin' dan tabel 'master_akses')

3. tabel : 'master_akses' dengan struktur :

akses_id , nama (untuk akses_id berisi (admin = akses full website,  pimpinan= melihat laporan, peminjam/user = melakukan peminjaman ))

bagaimana saat melakukan register data yang masuk akses_id nya langsung jadi user biasa/peminjam ??

avatar arifrohman
@arifrohman

21 Kontribusi 4 Poin

Diperbarui 1 tahun yang lalu

1 Jawaban:

<div>aku sebenernya kurang paham dengan tabel yang kamu buat,,,<br>jadi, username password user biasa/peminjam masuknya kemana ? ?&nbsp;<br>karena disini yang ada rekening username dan password hanya di table admin,, jadi ku asumsikan user biasa/peminjam masuknya ke table admin juga<br><br>kamu bisa membuat save nya 2sql sekaligus</div><div>misal</div><pre>$nama =$_POST['nama']; $uname =$_POST['username']; $pass =$_POST['pass']; $akses_id ="pengunjung";

$max_user = mysqli_fetch_array(mysqli_query($koneksi, "SELECT MAX(login_id) AS max FROM admin WHERE 1")); $login_id = $max_user['max'] + 1; //intinya ngambil max value dari id,,

$simpan_uname = "INSERT INTO admin(login_id , nama_admin, username, password) VALUES('$login_id','$nama','$uname', '$pass')";

$admin_akses = "INSERT INTO admin_akses(akses_id , login_id) VALUES('$akses_id','$login_id')";

mysqli_query($koneksi,$simpan_uname); mysqli_query($koneksi,$admin_akses); </pre><div>sebenernya aku masi merasa aneh dengan tabel yang kamu buat,,, karena kalau memang seperti ini, maka tabel admin_akses tidak mempunyai primary_key,,, kalau kamu bilang akses_id itu primary key nya, maka tabel master akses tidak punya primary_key,,, selalu pastikan ada primary_key di setiap table,,, saran saya, tetap kasih saja, walaupun sudah ada id unik,,,&nbsp;<br>misal membuat table penduduk, walaupun kita mempunyai NIK, dan NIK itu unik masing2 orang, namun tetap sebaiknya membuat row id atau id_penduduk,&nbsp;<br><br>semoga dapat membantu ^^</div>

avatar yukari06
@yukari06

137 Kontribusi 66 Poin

Dipost 1 tahun yang lalu

Tanggapan

username password user biasa/peminjaman masuk ke tabel admin untuk tabel admin_akses dan master_akses memang tidak mempunyai primary_key

makasih kak atas saran dan masukannya...

terdapat error pada script '$login_id = $max_user['max'] + 1; //intinya ngambil max value dari id,,'

kurang ; di paling belakang $max_user,, maaf,, sudah ku edit

dan buat saja id masing2 table sebagai primarykey,,, ga perlu di tampilkan juga tidak masalah,,, dan kalau di atur autoincrement, tidak perlu di input juga,,,, primary key berguna nanti kalau mau update data,, misal typo atau lain sebagainya

Login untuk ikut Jawaban