MENAMBAH SEBUAH NILAI PADA KOLOM DI MYSQL

mohon bantuannya... saya mempunyai sebuah table "kas masuk" di dalam table "kas masuk" mempuyai 3 field yaitu(tgl_masuk, saldo_awal, saldo_akhir)

No | tgl_masuk  | saldo_awal | saldo_akhir
1.   17-12-2023   0                   100.000
2.   19-12-2023   100.000        80.000
3.    20-12-2023  80.000          200.000

pertayaan : bagaimana caranya jika saya menambah salah satu nilai di saldo awal dengan jumlah 50.000 , maka semua nilai yg ada di saldo awal ikut bertambah 50.000

Mohon bantuannya para suhu

avatar bento94
@bento94

9 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 5 bulan yang lalu

2 Jawaban:

UPDATE kas_masuk
SET saldo_awal = saldo_awal + 50000;

Query ini akan mengambil setiap nilai yang ada di kolom saldo_awal dan menambahkannya dengan 50.000. Ini akan mempengaruhi semua baris yang ada di tabel kas masuk.

avatar adamajalah27
@adamajalah27

119 Kontribusi 40 Poin

Dipost 5 bulan yang lalu

Terima Kasih suhu atas jawabannya

satu lagi suhu ,gimana yah jika angka yang nilai 0 tidak ikut tertambah contoh script:

$sql = $koneksi->query("UPDATE history_saldo_kas SET saldo_awal= saldo_awal + $jum");
avatar bento94
@bento94

9 Kontribusi 0 Poin

Dipost 5 bulan yang lalu

Login untuk ikut Jawaban