Mengabunggkan 2 variable ke variabel baru

saya ingin nanya dikarenakan saya ada kasus dimana saya punya contoh variable seperti dibawah ini :

$kata1 = "Selamat Pagi";
$kata2 = "Selamat Malam";

lalu saya loop menggunakan for seperti dibawah ini :

for ($i = 1; $i <= 2; $i++) {
echo '$kata'.$i;
echo '<br>'
}

setelah saya jalankan yang tampil adalah

$kata1
$kata2

bagaimana ya cara mengambil varibel $kata1, $kata2 dengan cara looping ? dikarenakan saya juga coba menggunakan cara seperti dibawah ini :

for ($i = 1; $i <= 2; $i++) {
echo $kata.$i; => ini error dikarenakan $kata tidak ada
echo '<br>'
}

terimakasih

avatar Terra
@Terra

81 Kontribusi 39 Poin

Diperbarui 4 tahun yang lalu

4 Jawaban:

kenapa gk

<pre> $kata = $kata1.' '.$kata2; // ?? echo $kata; </pre>

avatar driyan
@driyan

193 Kontribusi 109 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

Maaf gan tidak bisa begitu, sebenarnya kasus saya lebih ribet dan panjang, jadi saya sederhanakan menjadi seperti itu agar lebih dimengerti, oleh karena itu klau menggunakan cara yang disarankan sama agan tidak cocok dengan kasus yang saya alami

ty bantuannya gan, sudah fix

saya ga coba dulu ini, tapi gmna kalo .

<pre> for ($i = 1; $i &lt;= 2; $i++) { $tes = '$kata'.$i; echo $$tes; } </pre> . kalo ngaco maaf, saya lupa lagi dan ini pake hp, ga saya coba dulu

avatar fikriwado
@fikriwado

131 Kontribusi 41 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

masih gagal gan, hehehe yang tercetak nnti $kata1

ty bantuannya gan, sudah fix

Hai @Terra kamu bs looping sbg array <pre> for ($i = 1; $i &lt;= 2; $i++) { echo $kata1." ".$kata2; } </pre> Semoga membantu

avatar bosque
@bosque

187 Kontribusi 104 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

klau ini saya coba yang tercetak malah huruf dengan index 1 dan 2 yang ada di kata1 dan kata 2 gan, masih belum benar gan

ty bantuannya gan, sudah fix

Jawaban Terpilih

sudah fix, ternyata tidak perlu tanda $ di dalam tanda petik dan pada saat echo harus menggunakan tanda $ sebanyak 2 kali (info dari @mochfikri050201) :D seperti dibawah ini

<pre> for ($i = 1; $i &lt;= 2; $i++) { $kata = 'kata'.$i; echo $$kata; } </pre>

avatar Terra
@Terra

81 Kontribusi 39 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

nah berarti di ilangin ya, lupa lagi soalnya wkwk :D

Login untuk ikut Jawaban