Postingan lainnya
Menghapus data di laravel berdasarkan slug
Bagaimana cara menghapus data di Laravel dengan menggunakan Slug agar tidak bentrok dengan method Show?
Code dibawah ini dari BlogController.php
public function show($slug)
{
$blog = Blog::where('slug', $slug)->first();
return view('dashboards.blogs.show', compact('blog'));
}
public function destroy($id)
{
$blog = Blog::find($id);
$blog->delete();
return redirect()->route('blogs.index')->with('Message', 'data '.$blog->title.' berhasil dihapus');
}
Code dibawah ini dari web.php
<?php
Route::get('/', function () {
return view('welcome');
});
Route::resource('blogs', 'BlogController');
Auth::routes();
Route::get('/home', 'HomeController@index')->name('home');
setelah saya coba menggunakan perintah diatas setiap kali mau ngehapus data selalu bentrok dengan method show. Adakah yang bisa menjelaskan apa sebabnya?
0
Tanggapan
Disini saya pake Route::resource();
1 Jawaban:
Terimakasih bang hehe... akhirnya sudah solved saya lupa naro kode itu ternyata
0