Pesan success tidak muncul saat melakukan insert dengan ajax jquery

Mau tanya kenapa pesan sukses pada saat insert data ke database dengan ajax tidak berfungsi , padahal datanya sudah masuk dengan benar.

<a href="#" id="btnguest">Save</a>

            <script type="text/javascript">
                $('#btnguest').on('click',function () {
                    var form = $('.guestform').serialize();
                    $.ajax({
                        type: 'POST',
                        url: 'http://localhost:8000/api/guest-store',
                        data: form,
                        success: function(response) {
                            $("#berhasil").html(response);
                        },
                    });
                });
            </script>

avatar Ogik07
@Ogik07

31 Kontribusi 4 Poin

Diperbarui 5 tahun yang lalu

Tanggapan

memang response dari server apa?kalau response nya kosong ya ga akan muncul apa2 di elemet id berhasil

response nya success

coba tampilin code end point nya gan, di alert aja coba alert(response); biar ketahuan

maskud "tidak benarnya" apa? ada error di console? atau apa? pastikan id berhasil ada elememntnya, karena dikode yang kamu selipkan tidak ada

@kikimf , sudah pernah saya coba pakai alert tapi tidak muncul alertnya, datanya berhasil masuk 201

@hilmanrdn, di console tidak ada error , #berhasil sudah saya buatkan <p id="berhasil"> <p>

kode backend kamu yang ngerespon ini sperti apa? kalau di console.log(response) tidak muncul, berarti yang salah dari backend kamu tidak ngasih respon yang benar

respon balikannya seperti apa bro? bisa tunjukin kodenya?

1 Jawaban:

cobain passing si parameternya ke console.log kalo berhasil muncul di console.log ada kemungkinan si #berhasil gk ada

avatar driyan
@driyan

193 Kontribusi 109 Poin

Dipost 5 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban