Postingan lainnya
TOLONG BANTU PERIHAL FOREIGN KEY
Di sini saya membuat tabel PESERTA dengan format berikut :
create table PESERTA ( IDpeserta int not null auto_increment, NIP int(18) not null, NIK int(16) not null, NAMA varchar(100) NOT NULL, TTL date, Kelamin varchar(2), NoSK_CPNS varchar(100), NoSK_GolAkhir varchar(100), primary key (IDpeserta));
lalu saya juga membuat tabel kedua bernama Daftar_Peserta dengan format berikut :
create table Daftar_Peserta( ID_Peserta int, NAMA_Peserta varchar(100), StatusPeserta varchar(100), index(NAMA_Peserta), foreign key (ID_Peserta) references PESERTA (IDpeserta) on delete restrict on update cascade, primary key (NAMA_peserta) );
niat saya adalah ketika saya memasukkan data di kolom Nama, harusnya memunculkan IDpeserta di Daftar_Peserta sesuai dari tabel PESERTA secara auto, tapi ketika saya coba tampilkan Select * From Daftar_Peserta kok IDpeserta yang sudah pakai foreign key itu tidak menampilkan apa-apa alias NULL
Belum ada Jawaban. Jadi yang pertama Jawaban
Login untuk ikut Jawaban