Perbedaan tampilan dari satu css dan responsive dengan 2 hp dengan resolusi yang sama

Saya mempunyai masalah dalam tampilan website, di smartphone saya tampilannya normal, seperti yang saya buat di koding, tetapi di smartphone orang lain tampilannya menjadi berantakan.. saya masih awam dalam hal ini, tolong bantuannya, terimakasih (Gambar dari hp saya) (Gambar dari hp lain)

avatar malief
@malief

1 Kontribusi 0 Poin

Diperbarui 4 tahun yang lalu

4 Jawaban:

Jawaban Terpilih

Perbedaan tampilan hasil HTML dan CSS pada device atau ukuran size tertentu ada banyak faktor, misalnya: ada fungsi yang tidak didukung di broswer versi tertentu, kamu bisa cek, misalnya mau pakai "flexbox" ketik di google "flexbox browser support" nanti akan muncul atau menggunakan caniuse

Faktor lain, ukuran device juga mempengaruhi tampilan, untuk ini kamu perlu <a href='https://sekolahkoding.com/kelas/membuat-website-repsonive'>belajar "responsive website"</a>

avatar hilmanski
@hilmanski

2672 Kontribusi 2132 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Tanggapan

untuk css browser support, kamu bisa ke https://autoprefixer.github.io/ kemudian pastekan seluruh css kamu disana.. kemudia pada filter ubah last 1000 version.. kemudian klik select result.. dan pastekan ke text editor kamu.. jadi deh ;)

setiap hp punya browser default sendiri2,jadi saat menampilkan sebuah website atau code html ,pasti tampilannya berbeda,solusinya menggunakan browser external,dimana code html browser di input di html web

avatar alfarizqisyabani
@alfarizqisyabani

13 Kontribusi 1 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Share link nya

avatar meatlover
@meatlover

22 Kontribusi 5 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Selain untuk browser support, di css kamu harus juga ada reset css styling untuk all browser.. di google banyak kok reset css jadi tinggal pilih saja ;)

avatar hellogerafis
@hellogerafis

17 Kontribusi 1 Poin

Dipost 4 tahun yang lalu

Login untuk ikut Jawaban